Mon — sar: 8.00 AM — 16.00 PM

Visi, Misi Dan Tujuan

Rabu, 10 Maret 2021 

SK DIREKTUR PROGRAM PASCASARJANA UM SUMATERA BARAT 

Nomor : PPs-0272/SK/II.3.AU/F/2021

VISI PASCASARJANA UM SUMATERA BARAT

“Menjadi Program Pascasarjana Swasta Berbasis Keislaman Terbaik di Sumatera dalam Pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Pembinaan IMTAQ dengan Mengedepankan Nilai Budaya Lokal untuk Mendukung Terwujudnya Kesejahteraan Umat”

 

MISI PASCASARJANA UM SUMATERA BARAT

  1.  Mengoptimalkan tata Kelola Program Pascasarjana yang baik menuju peningkatan mutu yang berkelanjutan.Menyelenggarakan Pendidikan Pascasarjana yang berkualitas berbasis nilai keislaman.
  2. Menyelengggarakan pengabdian kepada masyarakat dengan memanfaatkan hasil riset dan memperhatikan keragaman nilai budaya lokal untuk menyelesaikan permasalahan umat.
  3. Memperkuat penerapan nilai al-Islam dan Kemuhammadiyahan di lingkungan Program Pascasarjana.
  4. Meningkatkan kualitas Kerjasama dengan berbagai instansi yang saling menguntungkan.
  5. Melaksanakan penelitian dasar dan terapan untuk pengembangan ilmu pengetahuan dengan mempertimbangkan potensi nilai budaya lokal.

 TUJUAN PASCASARJANA UM SUMATERA BARAT

  1. Menghasilkan Pendidikan Pascasarjana yang berkualitas berbasis nilai keislaman.
  2. Menghasilkan penelitian dasar dan terapan untuk pengembangan ilmu pengetahuan dengan mempertimbangkan potensi nilai budaya lokal.
  3. Menghasilkan pengabdian kepada  masyarakat   dengan memanfaatkan hasil  riset  dan memperhatikan keragaman nilai budaya lokal untuk menyelesaikan permasalahan umat.
  4. Menghasilkan penerapan nilai al-Islam dan Kemuhammadiyahan di lingkungan Program Pascasarjana.
  5. Menghasilkan kualitas Kerjasama dengan berbagai instansi yang saling menguntungkan.
  6. Menghasilkan tata Kelola Program Pascasarjana yang baik menuju peningkatan mutu yang berkelanjutan.

Unduh Disini :

SK Visi Misi Program Pascasarjana UM Sumbar

SK Visi Misi Prodi PAI Program Pascasarjana UM Sumbar

 

Program Studi Program Pascasarjana

S3 – Studi Islam

S2 –  Pendidikan Agama Islam

S2 –  Ilmu Pertanian